Tanggal Publikasi
9-3-2021
Files
Download Full Text (160 KB)
Abstrak
Baik untuk mengerjakan tugas sekolah, persiapan sebelum ujian, atau diharuskan untuk melakukan proses belajar jarak jauh akibat pandemi COVID-19, setiap pelajar di usia remaja kerap perlu menyelesaikan pekerjaan sekolah di rumah masing-masing. Namun, seberapa banyak anak yang memiliki akses kepada meja belajar pribadi dan ketenangan yang mereka butuhkan untuk belajar? Bagaimana dengan mereka yang berasal dari latar belakang yang paling tidak beruntung?
Cara mengutip yang direkomendasikan
Earp, Jo, "Infografik: Meja belajar dan sudut yang hening untuk belajar" (2021). Teacher Southeast Asia. 8.
https://research.acer.edu.au/teacher_seasia/8
Bahasa
Indonesian
Included in
Educational Assessment, Evaluation, and Research Commons, International and Comparative Education Commons, Teacher Education and Professional Development Commons